Berikut adalah cara menggunakan Aplikasi Tiny Scanner untuk scan dokumen.
1. Download Aplikasi Tiny Scanner disini
2. Buka Aplikasi Tiny Scanner
3. Klik Icon camera di bawah, kemudian arahkan kamera ke dokumen yang akan di scan
4. Kemudian Atur garis pinggirnya dengan menggeser ujung yang bulat nya, rapikan dan sesuaikan.
Kemudian klik Icon Ceklis di pinggir kanan bawah.
5. Maka hasilnya akan jadi seperti pada gambar di bawah. silakan atur hasilnya dan sesuaikan dengan keinginan kamu, untuk hasil scan yang berwarna klik icon gambar di sebelah kiri icon ceklis.
6. Setelah selesai mengatur hasilnya, klik icon ceklis kemudian beri nama dan klik icon ceklis lagi untuk menyimpan file.
File akan tersimpan di folder MyTinyScan.
7. Selesai
Nah itu tadi Cara Scan Dokumen Menggunakan Smartphone dengan bantuan Aplikasi TinyScanner. gimana mudah kan?
Jangan lupa share ke temen-temen kamu, dengan menggunakan Aplikasi ini kamu tidak perlu lagi repot ke warnet atau potocopyan untuk menscan dokumen kamu.
Terimakasih, semoga bermanfaat.
Terimakasih telah membaca di Aopok.com, semoga bermanfaat dan lihat juga di situs berkualitas dan paling populer Piool.com, peluang bisnis online Topbisnisonline.com dan join di komunitas Topoin.com.